• November 29, 2023

BSI Proyeksikan Pembiayaan Tumbuh 15 Persen di Akhir Tahun, Begini Strateginya

Jakarta – PT Bank Syariah Indonesia Tbk atau BSI (BRIS) hingga akhir tahun ini telah memproyeksikan penyaluran pembiayaan dapat tumbuh double digit atau berada di kisaran 15 persen. Hal itu diungkapkan oleh Direktur Risk Management BSI, Grandhis H. Harumansyah dalam Konferensi Pers Public Expose Live secara virtual di Jakarta, 29 November 2023. “Jadi secara historical…

Read More

Serbu! Beli Tiket Kereta Cepat Whoosh Akhir Tahun Cuma Rp200.000 

Jakarta – Tiket Kereta Cepat Whoosh untuk perjalanan Desember sudah dapat dipesan oleh masyarakat mulai 24 November 2023.  Diketahui, untuk perjalanan bulan Desember 2023 Whoosh  yang dioperasikan oleh PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC), masih menghadirkan tarif promo.  Tarif promo kereta cepat Whoosh untuk perjalanan Desember 2023 ditetapkan mulai dari Rp200.000 untuk sekali perjalanan.  Pada…

Read More

PLN Optimis PLTS Terapung Cirata Tekan 214 Ribu Ton Emisi Karbon Per Tahun

Jakarta – PT PLN (Persero) optimis Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung Cirata mampu menjadi etalase percepatan transisi energi dalam mendukung pencapaian menuju Net Zero Emissions (NZE) pada tahun 2060. Sebagai PLTS terbesar di Asia Tenggara dan nomor tiga di dunia, PLTS ini mampu mengurangi emisi karbon sebesar 214 ribu ton per tahun. PLTS Terapung…

Read More

14 Tahun Beroperasi, Platform Video Chat Omegle Tumbang

Jakarta – Platform video chat populer, Omegle yang ikonik di era 2010-an resmi ditutup setelah 14 tahun beroperasi. Penutupan Omegle sendiri diumumkan langsung oleh sang pendiri, Leif K-Brooks.  Dalam pernyataan tertulisnya di laman omegle.com, Leif K-Brooks mengungkapkan alasan dibalik penutupan Omegle, yakni terbentur biaya pengelolaan platform yang besar.  “Biaya untuk mengoperasikan Omegle, dan memerangi penyalahgunaannya – sangatlah besar.…

Read More

Ekonomi Melambat di Triwulan III 2023, Waspadai Hal Ini di Tahun Politik

Jakarta – Pertumbuhan ekonomi Indonesia di triwulan III 2023 hanya tumbuh 4,94 persen yoy, atau lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya sebesar 5,01 persen yoy dan periode tahun sebelumnya di 5,73 persen. Pencapaian ini terendah sejak akhir tahun 2021. Direktur Eksekutif INDEF, Tauhid Ahmad mengatakan ini merupakan alarm perlambatan ekonomi yang tidak boleh diabaikan. Kinerja ekonomi perlu…

Read More

Tahun Politik, IHSG Diprediksi Bisa Tembus ke Level 7.700

Jakarta – Sinarmas Sekuritas menargetkan indeks harga saham gabungan (IHSG) hingga akhir tahun 2024 akan mencapai level 7.700 yang didorong oleh sektor konsumsi dan telekomunikasi, serta katalis pemilihan umum (pemilu) 2024. Hal itu diungkapkan oleh Chief Investment Officer Sinarmas Asset Management, Genta Wira Anjalu dalam Webinar “Road to 2024: Market Outlook” di Jakarta, 2 November…

Read More

Intip Spesifikasi Royal Enfield Tahun 2017 Milik Gibran Rakabuming

Jakarta – Gibran Rakabuming Raka, calon wakil presiden (cawapres) Prabowo Subianto punya beberapa koleksi motor yang tak biasa. Salah satunya Royal Enfield tahun 2017 yang nilainya berkisar Rp40 jutaan. Kepemilikan sepeda motor Gibran tersebut terungkap dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) 2022 atas namanya, yang dilaporkan kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) 30 Januari 2023.…

Read More

Setiap Tahun 1,3 Miliar Ton Makanan Terbuang Sia-Sia, Nilainya Tembus Ratusan Triliun

Jakarta – Badan Pangan Nasional (Bapanas) menunjukkan laporan dari Food and Agriculture Organization (FAO) yang memperlihatkan data limbah makanan, di mana ada 1,3 miliar ton makanan yang terbuang setiap tahunnya secara global. Angka ini setara dengan sepertiga pangan yang diproduksi untuk dikonsumsi masyarakat dunia. Bila dihitung secara ekonomi, maka ada kerugian sebesar Rp107 triliun sampai…

Read More

Gara-Gara Ini Produksi Beras RI Diproyeksi Anjlok Hingga Akhir Tahun

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) mengungkapkan adanya potensi penurunan produksi beras hingga akhir tahun 2023. Penurunan tersebut salah satunya disebabkan oleh penyusutan luas panen akibat dari dampak El Nino yang berkepanjangan. Plt. Kepala BPS, Amalia Adininggar Widyasanti menyebutkan bahwa produksi beras nasional di 2023 diperkirakan akan mengalami penurunan mencapai 2,05 persen secara tahunan (yoy)…

Read More

Tahun Politik, Vasanta Group Optimistis Bisnis Properti Tetap Tumbuh

Jakarta – Memasuki tahun politik 2024, tren pertumbuhan properti di Tanah Air diproyeksikan bakal tetap tancap gas. Hal tersebut diyakini oleh pengembang properti Vasanta Group. Emiten properti yang telah mengibarkan benderanya selama tujuh tahun terakhir ini, memandang bahwa tahun politik 2024, tak akan berdampak signifikan pada lini bisnis properti, baik dari sisi penjualan maupun ekspansi…

Read More