• October 19, 2023

Dua Pasangan Capres Cawapres Daftar KPU, Cek Tahapan dan Jadwal Pilpres 2024

Jakarta – Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah membuka pendaftaran calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (capres) untuk Pilpres 2024, pada Kamis (19/10). Pada tahapan Pemilu 2024 hari ini adalah pendaftaran capres dan cawapres. Dua pasangan, yakni Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD sudah menyampaikan pemberitahuan ke KPU untuk mendaftar capres dan cawapres Pilpres 2024. Adapun, pendaftar…

Read More