• November 12, 2023

BI Rilis Sejumlah Instrumen Moneter Baru, Instrumen Lama Kurang Berhasil?

Papua Barat – Bank Indonesia (BI) menepis kekhawatiran perbankan terkait terlalu banyaknya instrumen moneter yang dikeluarkan bank sentral. Setelah menerbitkan Sekuritas Rupiah Bank Indonesia (SRBI) pada September lalu, BI akan merilis instrumen baru, yakni Sekuritas Valas Bank Indonesia (SVBI) dan Sukuk Valas Bank Indonesia (SUVBI) pada 21 November mendatang. Instrumen-instrumen moneter baru itu digagas untuk…

Read More