• November 8, 2023

Ekonomi Melambat di Triwulan III 2023, Waspadai Hal Ini di Tahun Politik

Jakarta – Pertumbuhan ekonomi Indonesia di triwulan III 2023 hanya tumbuh 4,94 persen yoy, atau lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya sebesar 5,01 persen yoy dan periode tahun sebelumnya di 5,73 persen. Pencapaian ini terendah sejak akhir tahun 2021. Direktur Eksekutif INDEF, Tauhid Ahmad mengatakan ini merupakan alarm perlambatan ekonomi yang tidak boleh diabaikan. Kinerja ekonomi perlu…

Read More

Ekonomi Indonesia Tumbuh Melambat 4,94 Persen di Triwulan III-2023

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia di triwulan III 2023 berada pada level 4,94 persen secara tauhuan (yoy). Plt. Kepala Badan Pusat Statistik, Amalia Adininggar Widyasanti mengatakan, nilai Produk Domestik Bruto (PDB) atas dasar harga berlaku (ADHB) Indonesia hingga triwulan III-2023 mencapai Rp5.296,0 triliun dan atas dasar harga konstan (ADHK) Rp3.124,9…

Read More

Penyaluran Kredit Baru Perbankan Terindikasi Melambat di Juli 2023, BI Ungkap Penyebabnya

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat penyaluran kredit baru pada Juli 2023 terindikasi melambat dibanding Juni 2023. Hasil survei kepada perbankan menunjukkan bahwa saldo bersih tertimbang (SBT) penyaluran kredit baru pada Juli 2023 tercatat sebesar 45,1 persen, lebih rendah dari SBT pada bulan sebelumnya yang tercatat sebesar 81,7 persen. Berdasarkan kategori bank, perlambatan penyaluran kredit…

Read More

Melambat, Kredit Perbankan Cuma Tumbuh Single Digit di Maret 2023

Jakarta – Otoritas Jasa keuangan (OJK) mencatat kredit perbankan pada Maret 2023 tumbuh 9,93% yoy, menurun bila dibandingkan dengan Februari 2023 yang sebesar 10,64%, atau menjadi Rp6.445,5 triliun. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae mengatakan, kredit pada bulan Maret 2023 ditopang oleh kredit investasi yang tumbuh sebesar 11,40% yoy, sementara kredit modal kerja dan konsumsi masing-masing tumbuh…

Read More