• June 22, 2023

Transformasi Bisnis Harus Dibarengi Manajemen Risiko dan Proteksi Data

Jakarta – Digitalisasi membawa peluang sekaligus tantangan. Teknologi menawarkan kemudahan dalam mengelola kompleksitas data. Tapi juga rentan terhadap serangan siber. Semakin canggih teknologi yang digunakan perusahaan, para penjahat siber pun tak ingin ketinggalan menggunakan teknologi canggih untuk menyusup ke sistem dan mencuri data. Kondisi ini membuat strategi transformasi dan manajemen risiko bisnis melalui proteksi data…

Read More